SABUROmedia, Ambon — Dalam Pemilihan umum terakhir di Kota Ambon, sejumlah partai politik berhasil meraih kursi di Dewan Provinsi Maluku, Dapil Kota Ambon, Sesuai Hasil Pleno, Jum’at ( 08/03/2024)
Berikut adalah perincian perolehan suara dari partai-partai yang berhasil mendapatkan kursi:
- Partai Gerindra Johan J. Lewerissa Total Suara 12.805 ( Total Suara Partai 20.411)
- Partai PKS Rostina Total Suara 6.955 ( Total Suara Partai 18.771)
- Partai PDIP Lucky Watimury Suara Pribadi 4.043 ( Total Suara Partai 17.632)
- Partai Golkar Richard Rahabauw Suara Pribadi 9.587 ( Total Suara Partai 15.634)
- Partai Nasdem Rimaniar J. Hetharia Suara Pribadi 6.299 ( Total Suara Partai 15.301)
- Partai PAN Nita Bin Umar Suara Pribadi 11.859 ( Total Suara Partai 14.540)
- Partai PPP Rovick Afifudin Suara Pribadi 11.680 ( Total Suara Partai 14. 189)
- Partai Hanura Edison Sarimanela Suara Pribadi 6.629 ( Total Suara Partai 14.057)
- Partai PKB Ary Sahertian Suara Pribadi 6.027 ( Total Suara Partai 10.753)
Dari hasil ini, Calon legislatif dengan suara terbanyak di Dapil Kota Ambon adalah Johan J. Lewerissa dari Partai Gerindra
Johan J. Lewerissa berhasil meraih dukungan sebanyak 12.085 Suara dalam Pemilihan Legislatif, dan dukungan yang diterima Menunjukkan tingginya kepercayaan masyarakat terhadap Johan J. Lewerissa dan program kerjanya untuk mewakili Dapil Kota Ambon. (SM-MSA)